Salah satu rute sepeda favorit adalah tanjungpandan hingga tugu 1. Jalannya halus dan lebar. Ada jalan datar dan menanjak. Mau jalan santai juga enak.
Belitung tidak hanya pantai tapi juga surga bagi pengendara sepeda dan pencinta kepiting isi/otak2 belitung